Latihan Terapis Hikmatul Iman | 16/09/2015
Berikut adalah dokumentasi latihan khusus terapis yang diselenggarakan rabu 16 September 2015 oleh Manajemen Terapi Hikmatul Iman.
Latihan ini rutin diselenggarakan setiap rabu malam mulai pukul 19.00 – 20.30 di Jl. Subang No.29. Kali ini diikuti oleh 16 peserta, 3 instruktur (Kang Ashari, Kang Wowon & Kang Luthfi).
Materi latihan kali ini adalah latihan fisik, tenaga dalam & metafisika. Sesi diskusi yang dijadwalkan selesai pukul 20.30 terus berlanjut hingga pukul 21.00 karena peserta sangat antusias membahas materi latihan dan pengalaman masing-masing.
Info / pendaftaran latihan terapis : 08562283961 (Whats App / SMS)
Foto : Kang Luthfi